Label

Kamis, 24 November 2011

Halloween Cupcakes

2 October 2011

Ada acara kumpul-kumpul Paguyuban keluarga besar, tapi akunya berhalangan hadir. Jadi cuman bisa diwakilin sama suami dan anak2 ku saja. Pengen bawain cupcake disamping kue2 kecil lainnya, tapi lagi ga punya ide tema cupcake nya apa. Berhubung lagi suasana Halloween, jadilah aku buatin beberapa buah cupcake Halloween sekalian untuk contoh juga siapa tau ada yang minat nantinya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar